Persiapan Raimuna Nasional ke XI Tahun 2017

Tidak terasa sebentar lagi Raimuna Nasional ke XI Tahun 2017 akan segera dilaksanakan di Cibubur, Jakarta. Diperkirakan sekitar 15.000 Penegak dan Pandega serta anak Pramuka dari Indonesia dan luar negeri juga akan berkumpul di sana, dengan tujuan untuk menyukseskan Rainas tahun 2017.

Pramuka STAK mengirim 2 delegasi yang diwakili oleh Supandi dan Amir Afandi, kegiatan ini merupakan kegiatan yang paling ditunggu dan dinanti-nanti pramuka penegak dan pandega. Amir afandi mengatakan yang membuat kegiatan ini sangat dinantikan adalah dikarenakan kegiatan-kegiatan yang ada dalam Raimuna Nasional tersebut sangatlah beragam dan juga menantang serta yang pasti memberikan ilmu pengetahuan yang banyak sekali untuk para peserta. Nah, sifat-sifat dari kegiatan yang ada di Raimuna Nasional ke XI ini sendiri di antaranya adalah aktif, edukatif, produktif, inovatif, kreatif, rekreatif, eksploratif, dan juga progresif.

Selain itu, ada pula beberapa metode kegiatan yang ada di Rainas nanti seperti diskusi, ceramah, demonstrasi, simulasi, partisipatif, penugasan, perkemahan, permainan, serta seminar dan lokakarya. Pengarahan dan pertemuan peserta Raimuna Nasional XI 2017 yang dijelaskan dari Kwarda Banten mengenai kegiatan yang akan dilakukan nanti antara lain:

Rancangan Kegiatan

1

2

Supandi

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *