![P_20160409_170142[1]](http://stakc.ac.id/wp-content/uploads/2016/04/P_20160409_1701421.jpg)
Bagian Kemahasiswaan mempunyai tugas melaksanakan administrasi kemahasiswaan. Bagian Kemahasiswaan mempunyai fungsi:
- Melaksanakan administrasi minat, penalaran, dan informasi.
- Melaksanakan layanan kesejahteraan mahasiswa.
- Melakukan kerjasama dengan pihak lain untuk mendukung kondisi akademik STAK Cilegon menjadi lebih baik.
- Mewakili STAK cilegon sebagai humas dan protokoler.